Cover photo

Lombard - Liquid Staking Bitcoin

Salah satu project liquid staking Bitcoin yang saat ini memiliki TVL sebesar $730m

Kalian salah satu holder Bitcoin dan berencana hold Bitcoin dalam jangka waktu cukup lama? Daripada Bitcoinnya diem doang di wallet, kalian bisa depositkan Bitcoin kalian di Lombard untuk mendapatkan "bunga" dan points dari beberapa project airdrop.

https://www.lombard.finance/app/?referrer=jur7ds

Lombard adalah salah satu project Liquid Staking di ekosistem Bitcoin, dimana ketika kamu stake Bitcoin di Lombard kamu akan mendapatkan LBTC sebagai representasi Bitcoin yang kamu stake disana (1:1). Selama Bitcoin kamu stake disana, kamu bisa mengexplore DeFi di Ethereum menggunakan LBTC.

Lombard mendapatkan investment sebesar $16m dari beberapa Venture Capital seperti Polychain Capital, Franklin Templeton, dan lain-lain.

Juga mendapatkan dukungan baru-baru ini dari Binance Labs.

Untuk stake di Lombard dan mendapatkan LBTC, kamu bisa ikutin cara berikut:

• Konek wallet dan sign in: https://www.lombard.finance/app/?referrer=jur7ds
• Selanjutnya kamu akan diarahkan untuk melakukan deposit, kamu bisa memilih untuk melakukan deposit menggunakan wallet seperti xVerse - OKX - Bitget atau kalian bisa memilih untuk deposit melalui CEX dengan memasukan jumlah BTC yang mau kalian stake dan klik tombol "Stake Directly from Anywhere".

Kalian akan diberikan deposit address khusus, kalian bisa deposit melalui CEX atau transfer menggunakan wallet Bitcoin kalian.

Setelah melakukan deposit, kita akan menunggu sampai proses konfirmasi blocks di Bitcoin selesai. Perkiraan waktu sekitar 60 menit bahkan lebih.

Setelah proses konfirmasi selesai, kalian akan mendapatkan notifikasi untuk melakukan mint LBTC kalian dijaringan Ethereum.

Setelah mint LBC dijaringan Ethereum, kalian bisa langsung pergi ke Dashboard untuk mulai mengexplore DeFi di Ethereum menggunakan LBTC. Beberapa project yang support LBTC seperti: Corn, EtherFi, Symbiotic, Zerolend, Gearbox.

Kalo gue pribadi, gue lebih merekomendasikan di Defi Vaultnya Lombard, dimana kalian bisa dapat 4x Lombard Points (Lux), 1x Babylon Points, 3x Veda Poins dan 2x Corn Kernels yang bisa kalian dapatkan ketika kalian Stake LBTC menjadi LBTCv di Vaults.

Untuk saat ini, Lombard mempunyai TVL sebesar $730m dari total 13k users yang ikut berkontribusi dalam project Liquid Staking Bitcoin ini. Terbilang cukup sedikit dengan TVL yang sangat tinggi.

Loading...
highlight
Collect this post to permanently own it.
0htjit logo
Subscribe to 0htjit and never miss a post.
#retrodrop#lombard#lbtc#points#staking#airdrop#crypto#cryptocurrency#retroactive